Home | Looking for something? Sign In | New here? Sign Up | Log out

Monday, October 12, 2009

Manfaat bayam selain untuk bahan masakan

/ On : 8:51 PM/ Thank you for visiting my small blog here. If you wanted to discuss or have the question around this article, please contact me cahyo_onsby@yahoo.com.
Manfaat bayam selain untuk bahan masakan

Jenis bayam yang biasa ditemui adalah bayam cabutan dan bayam tahunan. Bagian yang dapat dimanfaatkan adalah daun dan batang yang masih muda. Daunnya berwarna hijau dan ada juga yang berwarna kemerahan.

Kandungan zat gizi dan fitonutrien


  • Provitamin A (karotenoid), vitamin C, dan asam folat

  • Mineral besi, kalsium, potasium/kalium dan mangan

  • Klorofil dan saponin



Manfaat bayam

  • Baik untuk kesehatan sistem pencernaan

  • Menurunkan risiko serangan kanker

  • Sebagai antidiabetes

  • Menurunkan berat tubuh

  • Menurunkan kolesterol darah

  • Mencegah anemia

No comments: